Cara Merawat Flashdisk Agar Tidak Cepat Rusak
Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Merawat Flashdisk Agar Tidak Cepat Rusak

Flashdisk sudah menjadi kebutuhan kita yang bekerja untuk menyimpan file-file atau dokumen biasanya untuk para pelajar, mahasiswa dan juga pegawai kantor.

Flashdisk atau USB Flash Drive adalah suatu tekonologi penghubung usb yang dapat menyimpan file-file atau dokumen dengan kapasitas penyimpanan 1GB hingga 4TB (2020).

Flashdisk yang tempilannya kecil dan mudah di bawa-bawa ini sudah menjadi prioritas kita untuk menyimpan file atau dokumen tapi bagaimana kalo tiba-tiba saja flashdisk anda tidak terbaca? pasti anda bingung kan.

Maka dari itu kiraky akan memrikan tips cara merawat flashdisk yang tepat agar tidak mengalami masalah flashdisk tidak terbaca.

Cara Merawat Flashdisk Dengan Benar

cara-merawat-flashdisk


Cek Kondisi Fisik Flashdisk

Untuk yang pertama silahkan anda cek dulu port USB dan konektor pada flashdisk anda jika terdapat kotoran silahkan anda bersihkan menggunakan kuas pembersih karna bisa kotoran walau kecil bisa menyebabkan flashdisk anda tidak terbaca.

Cek Driver USB

Selalu cek driver usb bila usb anda tidak terbaca untuk mengecek nya anda bisa ke Contorl Panel setelah itu klik Device Manager dan pilih Universal Serial Bus Controller.


Lalu cek USB Mass Storage Device (biasanya sih kalo flashdisk yang tidak terbaca ada warning berwarna kuning) kalo ada warning berwarna kuning silahkan anda uinstall dulu driver usb.

Caranya gampang tinggal klik kanan pada USB Mass Storage Device (yang ada warning kuning ya) lalu pilih uinstall device, setelah selesai di uinstall silahkan anda cabut flashdisk anda lalu hubungkan lagi.

Tidak Menyimpan File Atau Dokumen Terlalu Penuh

Sebaiknya anda jangan menyimpan file-file atau dokumen yang banyak sehingga flashdisk anda penuh, lebih baik anda compress terlebih dahulu file atau dokumen anda menjadi bentuk .rar, .zip, atau 7z.

Jangan Mengedit File Langsung Pada Flashdisk

Disarankan anda jangan mengedit file langsung yang ada di flashdisk anda lebih baik anda copy terlebih dahulu file anda ke komputer atau laptop anda dikarenakan takut terjadi corrupt pada file anda.

Jangan Selalu Sering Format Flashdisk

Anda jangan selalu format flashdisk anda dikarenakan dapat merusak dan juga mengurasi jumlah batasan yanga ada pada falshdisk anda.

Jangan Taruh Flashdisk Dekat Medan Magnet

Jangan sering-sering anda taruh falshdisk anda di deket medan magnet seperti tv, speaker atau bedan yang ada medan magnet nya.

Letakkan Flashdisk di Tempat Aman

Anda harus letakkan flashdisk di tempat aman dengan suhu yang tidak terlalu panas atau juga dingin supaya komponen flashdisk tetap aman.

Eject Flashdisk Setelah Selesai

Selalu eject flashdisk anda ketika anda sudah selesai meyimpan atau transfer file anda dari flashdisk ke komputer atau laptop anda.

Scan Flashdisk Dengan Antivirus

Selalu scan flashdisk anda menggunakan antivirus setiap anda hubungkan ke komputer atau laptop lain agar tidak ada virus di flashdisk anda.


Terima kasih sudah membaca artikel "Cara Merawat Flahdisk" jika artikel ini bermanfaat silahkan share ke teman-teman kalian.
Kiraky
Kiraky Kiraky adalah penulis utama dari blog ini yang sudah aktif dalam menulis di blog sejak 2008 dan suka membuat artikel tentang informasi, tips, dan trick.